Kukuhkan Pengurus DPD Perkumpulan PP-PAUD Jatim, Isye Adhy Karyono Janjikan Insentif Tenaga Guru PAUD Akan Terus Diberikan untuk Anggaran Tahun Depan

komunitas | 09 Agustus 2024 17:25

Diakhir, Isye menyampaikan pesan terkait dengan keberlangsungan alokasi insentif bagi tenaga guru PAUD. Dimana alokasi insentif tenaga guru PAUD akan terus diberikan untuk anggaran tahun depan.

 

“Tetap bekerja dengan semangat, dengan motivasi tinggi dan ini bisa disampaikan kepada guru-guru PAUD di daerah masing-masing,” pungkasnya. (pstk01)