Gubernur Khofifah Bagikan BBM Gratis untuk Ojol di Tengah Krisis Terurai

parlemen | 01 Agustus 2025 09:33

Bupati Jember, Muhammad Fawait, menegaskan bahwa penanganan cepat ini berkat koordinasi yang terbuka dan responsif.

“Kami tidak menghindar, justru membangun komunikasi yang kuat dengan Pemprov dan pusat. Arahan cepat dari Ibu Gubernur sangat membantu,” ujarnya.

Direktur RID Pertamina Patra Niaga, Hari Purnomo, menyampaikan apresiasi.

“Kami sudah menambah mobil tangki dan melakukan perbantuan lintas region. Terima kasih atas dukungan Ibu Gubernur,” ucapnya.