Gus Yahya Ajak Warga NU Zikir Malam 12 Rabiul Awal

bumi pesantren | 04 September 2025 05:30

 

PBNU juga menegaskan agar kegiatan dilakukan secara terdesentralisasi di masjid, mushala, atau rumah, tanpa mengumpulkan massa besar, mengingat kondisi stabilitas di sejumlah daerah.

 

“Untuk sementara, kegiatan seremonial dengan massa besar ditunda sampai situasi kondusif,” kata Wakil Ketua Umum PBNU H Amin Said Husni. (ivan)