Monev Akhir, Untag Surabaya Pastikan Program KKN Nonreguler Berjalan Sesuai Target

pendidikan | 08 Desember 2025 05:21

 

Ketua Kelompok KKN NR-07, Niken, menyatakan kesiapan menghadapi supervisi. Ia menyebut program kerja kelompoknya telah berjalan sesuai rencana.

 

“Secara prinsip kami sudah siap. Apa yang kami rencanakan relatif sudah terlaksana dengan baik,”ujarnya.

 

Niken juga mengapresiasi kekompakan tim serta dukungan warga RW 5 Balongsari selama pelaksanaan KKN.

 

“Kami berterima kasih kepada semua pihak, terutama warga RW 5 yang ikut berpartisipasi dan mendukung kegiatan ini,” ungkapnya dengan haru. (ivan)