PBNU Resmikan 13 Dapur Gizi Gratis Targetkan 1.000 Dapur untuk Santri Sehat dan Bangsa Kuat

bumi pesantren | 02 Agustus 2025 19:57

Sementara itu, Direktur Sistem Pemenuhan Gizi Nasional, Nurzaini, mengungkapkan bahwa NU mendapatkan mandat penuh dari pemerintah untuk membangun dapur MBG tanpa batas kuota.

“Untuk TNI saja kuotanya 100 dapur, Polri 100, Muhammadiyah sekitar 40. Tapi NU diminta langsung bangun 1.000 dapur. Kami sampai merinding mendengar komitmen ini,” ucap Direktur Sistem Pemenuhan Gizi Nasional ini.

Ia menyebut kebutuhan dapur MBG di Kabupaten Cirebon masih tinggi. Dari 650.000 warga penerima manfaat, idealnya dibutuhkan 250 dapur, sementara yang aktif baru 16.