Pemprov Jatim dan OJK Bersinergi Majukan Ekonomi Nasional Lewat Kolaborasi Daerah

pemerintahan | 06 Mei 2025 21:49

 

Lebih lanjut, Khofifah mengajak seluruh kepala daerah untuk menyatukan langkah dalam membangun perekonomian yang berdaya saing, sejalan dengan arah pembangunan nasional di bawah pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, termasuk agenda besar menuju swasembada pangan.

 

“Kalau kita bersinergi, kekuatan daerah bisa menjadi pendorong utama kemajuan bangsa. Ini momen untuk memperkuat peran daerah dalam kerangka pembangunan nasional,” pungkas Khofifah. (nov)