BPSDM Jatim Gelar Pelatihan Perencanaan - Penganggaran, Bekali 56 JP Materi Strategis

pemerintahan | 18 Juli 2025 18:34

Masih terkait  Pelatihan Perencanaan-Penganggaran, Pelatihan ini turut menekankan pada penguatan dasar regulasi, seperti PP Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen PNS, PermenPANRB Nomor 1 Tahun 2023 tentang Jabatan Fungsional, dan PermenPANRB Nomor 20 Tahun 2024 tentang JF Perencana.

Melalui pelatihan ini, BPSDM Jatim berharap para perencana dapat menyusun dokumen yang lebih tajam, berbasis data, dan relevan dengan kebutuhan daerah.

 “Harapan kami, setelah pelatihan, para peserta dapat langsung menerapkan hasilnya dalam menyusun perencanaan dan penganggaran pembangunan yang berdampak nyata,” tutup Ramli. (ivan)