DPRD Jatim Dukung Koperasi Merah Putih, Ingatkan Soal Tata Kelola Bersih

pemerintahan | 22 Juli 2025 05:09

Ia mengingatkan bahwa tata kelola yang profesional dan bersih harus menjadi fondasi utama dalam pengelolaan Koperasi Merah Putih.

“Pengurusnya harus clear and clean, tanpa tumpang tindih kepentingan. Jangan sampai orang yang sudah duduk di BUMDes juga merangkap di koperasi ini,” tegasnya.

Selain itu, ia juga menggarisbawahi perlunya pelibatan aktif aparatur desa dan pemangku kepentingan lokal agar program berjalan sesuai kebutuhan riil masyarakat.