Rahasia Memasak Pare: Tetap Hijau dan Tidak Pahit Tanpa Ribet

kuliner | 10 Februari 2025 21:15

 

Untuk membuat pare matang dengan sempurna tanpa lembek, cukup tumis selama dua menit dengan api besar sambil terus diaduk. Cara ini juga membantu mengurangi rasa pahitnya.

Bagi kamu yang ingin menikmati pare tanpa rasa pahit, berikut cara memasaknya:

Bahan-bahan:

1 buah pare

10 buah cabai (atau sesuai selera)

2 siung bawang putih, 3 siung bawang merah

Sedikit jahe

1 ruas lengkuas

4 lembar daun salam

½ sdt garam

½ sdt penyedap (opsional)

½ sdt gula pasir

Sedikit air