Pemprov Jatim Jaring Kolaborasi Gandeng Singapura Perkuat SDM Unggul

pemerintahan | 02 Agustus 2025 05:59

 

Menurutnya, Singapura layak dijadikan rujukan karena keberhasilannya dalam berbagai indeks global. Dalam IMD World Talent Rankings 2024, Singapura berada di peringkat 2 dunia, sementara di Global Innovation Index 2024 mereka menempati peringkat 4 dunia. Di kawasan ASEAN, Singapura masih unggul sebagai negara dengan daya saing tertinggi.

 

 

Khofifah juga menyebutkan bahwa Pemprov Jatim akan melakukan kunjungan balasan ke Singapura pada November 2025 untuk mengikuti sejumlah short course, meliputi bidang manajemen rumah sakit, reformasi birokrasi, investasi, dan kepemimpinan sekolah.

 

 

“Kami ingin transfer pengetahuan ini mampu mencetak SDM birokrasi yang kompeten, lincah, dan berorientasi pelayanan publik,” jelasnya.