Ia juga menekankan pentingnya menjaga kepercayaan publik terhadap transportasi laut. Kegagalan dalam penanganan insiden semacam ini bisa berdampak pada turunnya minat masyarakat untuk menggunakan moda transportasi laut.
“Jangan sampai ada keraguan di masyarakat. Kepercayaan publik harus dijaga,” pungkas anggota Fraksi PDIP ini. (ivan)