Berbagai inovasi diterapkan, mulai dari integrasi aduan lintas kanal ke SP4N LAPOR!, penguatan SDM, koordinasi rutin, hingga pemasangan QR Code LAPOR! di seluruh meja layanan.
Melalui evaluasi ini, Kominfo Jatim mendorong pemerintah kabupaten/kota untuk memperkuat tata kelola pengaduan, meningkatkan kualitas respon, serta memanfaatkan data aduan sebagai dasar perumusan kebijakan dan perbaikan layanan publik. (ivan)