KH Agus Salim

Semangat Perjuangkan Kesejahteraan Kaum Buruh

tokoh | 18 Mei 2022 19:06

Kapitalisme yang jahat itu ialah para pemilik modal dari kalangan bangsa Eropa serta menghisap dan mengeksploitasi para buruh,” tulis laporan tersebut.

Perbedaan mengenai perlawanan melawan kapitalisme ini ada dalam Kongres Nasional CSI VI di Surabaya tahun 1921. Budiawan dalam Anak Bangsawan Bertukar Jalan menyebut ada pertentangan antara kubu Semaun-Tan Malaka dengan pihak Salim-Abdul Muis.

Duet Salim-Muis menempatkannya sebagai anti kapitalisme asing, di mata mereka, kapitalisme asing inilah yang sebenarnya telah membuat rakyat sengsara. Sedangkan, duet Semaun-Tan Malaka menyebut anti terhadap kapitalis baik asing maupun pribumi.

Syadinia Sapta Wilandra berpendapat dalam hal ini terlihat pemimpin SI, seperti Salim dalam memimpin gerakan buruh tidaklah mengambil dari teori Karl Marx sebagaimana dilakukan para tokoh komunis.

Bagikan
Halaman