KH Agus Salim

Semangat Perjuangkan Kesejahteraan Kaum Buruh

tokoh | 18 Mei 2022 19:06

Semangat Perjuangkan Kesejahteraan Kaum Buruh
dok historia

Haji Agus Salim dikenal sebagai seorang pahlawan nasional yang berpenampilan cukup nyentrik dengan jenggot khasnya. Dirinya juga memiliki sisi-sisi menarik dalam hidupnya yang jarang diketahui.

 

Oleh: Intan Permata

 

Salim dikenal sebagai diplomat ulung yang menguasai berbagai bahasa dan intelektual muslim yang membina aktivis Jong Islamieten Bond seperti Mohammad Natsir hingga Mohammad Roem.

Bagikan
Halaman